MIPAESAN STORIES

Minggu, 02 Maret 2008

MI Salafiyatul Ma'muroh Paesan berdiri pada tahun 1960, yang didirikan oleh umat islam di dukuh Paesan, Desa Jelok, Kecamatan Cepogo, kabupaten Boyolali.
Ditahun 2008 ini MI Salafiyatul Ma'muroh Paesan mempunyai 6 kelas dengan 96 siswa, dengan 6 orang tenaga pengajar dan seorang kepala Madrasah.
Adapun nama - nama tenaga pengajarnya adalah sebagai berikut :

    1. Kepala MI : Muh Kholil
    2. Guru Kelas VI : Siti Ngaisah
    3. Guru Kelas VI : Moh Rif'an
    4. Guru Kelas IV : Munawaroh
    5. Guru Kelas III : Sri Nuryati
    6. Guru Kelas II : Nursijah
    7. Guru Kelas I : Sri Rahayu
Demikian gambaran singkat kami, bagi para pembaca bantulah kami dalam memajukan madrasah tersebut, oh ya perlu diketahui bahwa semua tenaga pengajar di madrasah paesan tidak ada satupun yang PNS alias semua pegawai swasta (WB).
kami belajar dengan segala keterbatasan, tapi kami akan berusaha semampu kami untuk memajukan pendidikan di daerah sekitar kimi khususnya dan di Indonesia pada umumnya. bantuan anda kami harapkan. terima kasih.

Profil MI Salafitatul Ma'muroh Paesan

Posting at  07.18  | No comments

MI Salafiyatul Ma'muroh Paesan berdiri pada tahun 1960, yang didirikan oleh umat islam di dukuh Paesan, Desa Jelok, Kecamatan Cepogo, kabupaten Boyolali.
Ditahun 2008 ini MI Salafiyatul Ma'muroh Paesan mempunyai 6 kelas dengan 96 siswa, dengan 6 orang tenaga pengajar dan seorang kepala Madrasah.
Adapun nama - nama tenaga pengajarnya adalah sebagai berikut :

    1. Kepala MI : Muh Kholil
    2. Guru Kelas VI : Siti Ngaisah
    3. Guru Kelas VI : Moh Rif'an
    4. Guru Kelas IV : Munawaroh
    5. Guru Kelas III : Sri Nuryati
    6. Guru Kelas II : Nursijah
    7. Guru Kelas I : Sri Rahayu
Demikian gambaran singkat kami, bagi para pembaca bantulah kami dalam memajukan madrasah tersebut, oh ya perlu diketahui bahwa semua tenaga pengajar di madrasah paesan tidak ada satupun yang PNS alias semua pegawai swasta (WB).
kami belajar dengan segala keterbatasan, tapi kami akan berusaha semampu kami untuk memajukan pendidikan di daerah sekitar kimi khususnya dan di Indonesia pada umumnya. bantuan anda kami harapkan. terima kasih.
Continue Reading→

0 komentar:

Copyright © 2013 MIPAESAN. Designed by Marco Lau Santosa and Muh Kholil
Support : IKLAN BARIS NAREMA | NAREMAgarskin by NAREMAstore.com | MLSblog.us
Converted by BloggerTheme9.
Powered by NAREMAjasa.com.
Hosted by NAREMAhosting.com.